Kepulauan Seribu Jakarta
===========================
foto panorana Pulau Macan Kecil
Pulau Macan mungkin tidak seterkenal Pulau Bidadari atau pulau lain di gugusan Kepulauan Seribu. Tetapi, konon, pulau ini lebih dikenal turis manca negara. Hal ini ditunjukan hampir 80 persen pengunjung pulau ini adalah wisatawan manca negara.
Kamarnya cocok buat bulan madu, sikaat gan :)
Kamar tempat ane nginep, gan
Tiger Islands Village & Eco Resort merupakan satu-satunya penginapan di pulau mungli nan indah, Pulau Macan. Mereka mengelola dua pulau, Pulau Macan dan Pulau Macan kecil, yang tidak berpenghuni. Di Pulau Macan, kita bisa menikmati kamar-kamar yang langsung menghadap laut landai dengan karang alami.
Restorannya
Kapal buat ke Pulau Macan Kecil
Jenis tipe kamar yang lain
Kamar di saat senja
Dari kamar itu, anda bisa langsung turun dengan tangga ke laut dan snorkling. Keren khan !! Ada tidak perlu khawatir jika lupa membawa peralatan snorkling, karena pihak penginapan sudah menyediakan.
Kamar mandi
Mengusung konsep teknologi eco modern, anda tidak akan merasakan fasilitas air conditioner (AC) di dalam kamar. Akses listrik pun terbatas. Anda hanya bisa mengisi ulang batere telepon seluler atau peralatan elektronik hanya malam hari. Dan tidak ada televisi di kamar, karena lebih baik menikmati keindahan pulau atau berenang di laut dangkal.
Sebelum makan malam
Aula tempat pertemuan
Restoran
Pulau Macan Kecil, nyebrang 100 meter dari Pulau Macan
Ada pun tidak akan menemukan toilet atau kamar mandi di kamar tidur. Karena kamar mandi digunakan bersama. Tetapi jangan khawatir, kebersihan dan kenyamanannya tetap terjamin.[kanalhotel]
No comments:
Post a Comment